Wisata Karanganyar, 1. Grojogan Sewu
Wisata Karanganyar, 1. Grojogan Sewu
12 Tempat Wisata Unggulan di Karanganyar Jawa Tengah, Tempat Wisata
Terindah - Karanganyar merupakan sebuah kabupaten yang terletak di
Provinsi Jawa Tengah. Kabupaten Karanganyar sempat menjadi terkenal di
Indonesia karena sebagai "Kota Jemani". Ya, dahulu pada saat demam
jemani, Kabupaten Karanganyar merupakan salah satu penghasil jemani
dengan kualitas bagus. Selain Jemani tentunya juga banyak sekali
dikembangkan tanaman hias disana seperti anthurium, gelombang cinta,
adenium, dan lain sebagainya. Kondisi iklim di Kabupaten Karanganyar
yang terdapat di lereng Gunung Lawu ini memang sangat cocok untuk
tanaman hias serta tanaman buah dan sayur atau hortikultura. Sampai saat
ini, tanaman hias masih dijadikan sebagai salah satu komoditas unggulan
di Karanganyar, namun kepopulerannya sudah tidak seperti dulu. Para
wisatawan yang berkunjung ke Grojogan Sewu masih banyak yang membeli
tanaman hias ini sebagai oleh-oleh keluarga dirumah.
Lokasi Kabupaten Karanganyar adalah 14 km di sebelah timur Kota Surakarta atau Solo. Dengan demikian pariwisata di Karanganyar tidak bisa dilepaskan dari Pariwisata di Kota Solo. Banyak paket wisata yang menawarkan paket wisata di Kota Solo dan sekitarnya. Biasanya beberapa tempat wsiata di karanganyar juga dimasukkan dalam paket wisata Kota Solo ini.
Berikut ini adalah 12 tempat wisata unggulan di Kabupaten karanganyar Jawa Tegah yang harus anda kunjungi :

Jika orang sunda menyebut air terjun dengan curug, maka orang jawa menyebutnya dengan kata grojogan. Di Karanganyar terdapat tempat wisata yang sangat terkenal yaitu Grojogan Sewu. Grojogan Sewu terdapat di lereng Gunung Lawu atau tepatnya beralamat di Kalisoro, Tawangmangu, Karanganyar. Tempat Wisata Grojogan Sewu ini merupakan tempat wisata unggulan dan sangat terkenal di Kabupaten karanganyar. Hal itu menjadikan tempat wsiata ini ramai dikunjungi oleh para wisatawan dari berbagai daerah di Indonesia. Lokasi kawasan wisata ini sangat sejuk karena terletak di lereng gunung yang disekitarnya masih ditumbuhi hutan yang lebat. Di hutan sekitar Grojogan Sewu di Tawangmangu ini banyak terdapat kera yang hidup secara liar. Kera-kera ini seperti kera-kera lainnya, sering merebut tas bawaan para wisatawan. Oleh karena itu anda harus berhati-hati apabila berkunjung ke tempat wisata Grojogan Sewu ini. Untuk sampai ke air terjun pengunjung harus menempuh perjalanan dengan menuruni anak tangga sebanyak 1.250 buah. Cukup melelahkan bagi anda yang tidak terbiasa, namun rasa lelah itu seakan hilang setelah melihat pemandangan Grojogan Sewu yang sangat memukau.
Nah, Demikian tadi 12 Tempat Wisata Unggulan di Karanganyar Jawa Tengah. Di Kabupaten Karanganyar Jawa Tengah sendiri tidak hanya terdapat 12 wisata diatas saja, namun banyak juga wisata lain yang mungkin belum banyak terekspos dan belum banyak dikembangakn oleh pemerintah setempat. Berikut ini kami sampaikan juga beberapa tempat wisata lainnya yang tak kalah menarik yang terdapat di Kabupaten Karanganyar Jawa Tengah.
Pemandian Air Hangat Cumpleng terletak di Desa Plumbon, Kecamatan Tawangmangu
Monumen Joko Songo, merupakan Makam Pahlawan dari para Tentara Pelajar (TP) yang tergabung di Pasukan Ala-alap yang gugur melawan penjajah Belanda
Candi Planggatan, letaknya di tidak terlalu jauh dari Candi Sukuh
Monumen Tanah Kritis, berupa wisata pendidikan untuk mengenang keberadaan tanah kritis yang terletak di Desa Sukosari, Kecamatan Jumantono, Kabupaten Karanganyar.
Waduk Lalung, dibangun untuk keperluan pengairan, perikanan serta pertanian namun belum serius dikembangkan untuk Pariwisata.
Situs Watu Kandang, merupakan situs peninggalan zaman pra sejarah yang terletak di Dukuh Ngasinan Lor, Desa Karangbangun, Kecamatan Matesih, Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah.
Astana Mengadeg, terletak di Desa Karang Bangun Kecamatan Matesih merupakan komplek makam raja-raja dari Istana Mangkunegaran, Surakarta.
Goa Tlorong terletak di Desa Lempong Kecamatan Jenawi, merupakan goa alami yang memiliki ukuran mulut goa dua meter kali 1,5 meter.
Air Terjun Pringgodani terletak di Kelurahan Blumbang empat kilometer dari terminal bus Tawangmangu, Karanganyar.
Monumen RRI tersembunyi di Desa Balong Jenawi
Pura Peninggalan Leluhur Bali di Karanganyar yang awalnya berupa petilasan yang semula berwujud makam Ki Ageng Pasek (Pemacekan), Beliau adalah leluhur Bali yang dimakamkan di Desa Pasekan Kecamatan Karangpandan, Kabupaten Karanganyar.
Wisata Gunung Bromo merupakan kawasan hutan penelitian yang ditumbuhi berbagai jenis pohon, termasuk pohon-pohon langka, seperti Cendana.
Lokasi Kabupaten Karanganyar adalah 14 km di sebelah timur Kota Surakarta atau Solo. Dengan demikian pariwisata di Karanganyar tidak bisa dilepaskan dari Pariwisata di Kota Solo. Banyak paket wisata yang menawarkan paket wisata di Kota Solo dan sekitarnya. Biasanya beberapa tempat wsiata di karanganyar juga dimasukkan dalam paket wisata Kota Solo ini.
12 Tempat Wisata Unggulan di Karanganyar Jawa Tengah
Berikut ini adalah 12 tempat wisata unggulan di Kabupaten karanganyar Jawa Tegah yang harus anda kunjungi :
1. Grojogan Sewu

Jika orang sunda menyebut air terjun dengan curug, maka orang jawa menyebutnya dengan kata grojogan. Di Karanganyar terdapat tempat wisata yang sangat terkenal yaitu Grojogan Sewu. Grojogan Sewu terdapat di lereng Gunung Lawu atau tepatnya beralamat di Kalisoro, Tawangmangu, Karanganyar. Tempat Wisata Grojogan Sewu ini merupakan tempat wisata unggulan dan sangat terkenal di Kabupaten karanganyar. Hal itu menjadikan tempat wsiata ini ramai dikunjungi oleh para wisatawan dari berbagai daerah di Indonesia. Lokasi kawasan wisata ini sangat sejuk karena terletak di lereng gunung yang disekitarnya masih ditumbuhi hutan yang lebat. Di hutan sekitar Grojogan Sewu di Tawangmangu ini banyak terdapat kera yang hidup secara liar. Kera-kera ini seperti kera-kera lainnya, sering merebut tas bawaan para wisatawan. Oleh karena itu anda harus berhati-hati apabila berkunjung ke tempat wisata Grojogan Sewu ini. Untuk sampai ke air terjun pengunjung harus menempuh perjalanan dengan menuruni anak tangga sebanyak 1.250 buah. Cukup melelahkan bagi anda yang tidak terbiasa, namun rasa lelah itu seakan hilang setelah melihat pemandangan Grojogan Sewu yang sangat memukau.
Nah, Demikian tadi 12 Tempat Wisata Unggulan di Karanganyar Jawa Tengah. Di Kabupaten Karanganyar Jawa Tengah sendiri tidak hanya terdapat 12 wisata diatas saja, namun banyak juga wisata lain yang mungkin belum banyak terekspos dan belum banyak dikembangakn oleh pemerintah setempat. Berikut ini kami sampaikan juga beberapa tempat wisata lainnya yang tak kalah menarik yang terdapat di Kabupaten Karanganyar Jawa Tengah.
Pemandian Air Hangat Cumpleng terletak di Desa Plumbon, Kecamatan Tawangmangu
Monumen Joko Songo, merupakan Makam Pahlawan dari para Tentara Pelajar (TP) yang tergabung di Pasukan Ala-alap yang gugur melawan penjajah Belanda
Candi Planggatan, letaknya di tidak terlalu jauh dari Candi Sukuh
Monumen Tanah Kritis, berupa wisata pendidikan untuk mengenang keberadaan tanah kritis yang terletak di Desa Sukosari, Kecamatan Jumantono, Kabupaten Karanganyar.
Waduk Lalung, dibangun untuk keperluan pengairan, perikanan serta pertanian namun belum serius dikembangkan untuk Pariwisata.
Situs Watu Kandang, merupakan situs peninggalan zaman pra sejarah yang terletak di Dukuh Ngasinan Lor, Desa Karangbangun, Kecamatan Matesih, Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah.
Astana Mengadeg, terletak di Desa Karang Bangun Kecamatan Matesih merupakan komplek makam raja-raja dari Istana Mangkunegaran, Surakarta.
Goa Tlorong terletak di Desa Lempong Kecamatan Jenawi, merupakan goa alami yang memiliki ukuran mulut goa dua meter kali 1,5 meter.
Air Terjun Pringgodani terletak di Kelurahan Blumbang empat kilometer dari terminal bus Tawangmangu, Karanganyar.
Monumen RRI tersembunyi di Desa Balong Jenawi
Pura Peninggalan Leluhur Bali di Karanganyar yang awalnya berupa petilasan yang semula berwujud makam Ki Ageng Pasek (Pemacekan), Beliau adalah leluhur Bali yang dimakamkan di Desa Pasekan Kecamatan Karangpandan, Kabupaten Karanganyar.
Wisata Gunung Bromo merupakan kawasan hutan penelitian yang ditumbuhi berbagai jenis pohon, termasuk pohon-pohon langka, seperti Cendana.
Sumber,
Tidak ada komentar